Tak Berkategori

Honor Guru PAUD Akan Segera Naik

Lowokwaru (malangkota.go.id) – Ada kabar baik bagi sekitar 2.700 guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Kota Malang. Pasalnya honor mengajar mereka akan segera dinaikkan pada tahun 2024 mendatang, dari Rp600 ribu menjadi Rp1 juta setiap bulannya. Sebenarnya kenaikan honor ini direncanakan tahun 2019 lalu, namun terkendala adanya pandemi Covid-19 pada tahun 2020, sehingga pelaksanaannya tertunda karena alokasi anggaran direfocusing untuk ...

Read More »

Kunjungi Kota Malang, Pemkot Malang dan Pemkab Banjar Adakan Pertandingan Persahabatan

Usai melakukan kunjungan kerja ke Pemerintah Kota (Pemkot) Malang, rombongan Pemerintah Kabupaten Banjar Provinsi Kalimantan Selatan yang dipimpin langsung oleh Bupati Banjar menggelar olahraga bersama, yaitu sepak bola di Stadion Gajayana, Rabu (3/5/2023). Wali Kota Malang Drs. H. Sutiaji bahwa dengan berolahraga bersama akan semakin menguatkan kerja sama antar dua daerah dalam berbagai bidang. Olahraga sepak bola banyak pelajaran yang ...

Read More »

TP PKK KOTA MALANG RAMAIKAN PASAR MURAH RAMADHAN DENGAN GELAR SERBA 10 RIBU

Menyambut Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah, Dinas Koperasi dan Perindustrian Kota Malang melalui Pemerintah Kota Malang menggelar Pasar Murah Ramadhan di Kartini Imperial Ballroom, Senin (10/04/2023). Pasar Murah ini digelar untuk membantu masyarakat dan juga membantu Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menekan inflasi. Ratusan warga terlihat antusias karena sudah memenuhi area pasar murah sejak pagi bahkan sebelum acara dibuka. Di pasar ...

Read More »

Sambut Idul FItri, BI Buka Layanan Penukaran Uang Baru di Gedung Kartini

Dalam rangka menyambut Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah, Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia (BI) Malang berkolaborasi dengan delapan Perbankan Umum dan Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menggelar layanan penukaran uang baru di Gedung Kartini Kota Malang, Sabtu (8/4/2023). Penukaran mulai dilaksanakan dari 8 sampai 13 April pukul 08.00 WIB hingga 11.00 WIB. Acara dimulai dengan pemotongan pita dan pelepasan balon oleh ...

Read More »

Peringati HKG PKK ke 51, Gubernur Jatim Ajak Sinergi Turunkan Angka Stunting

  Peringatan HKG (Hari Kesatuan Gerak) PKK Ke -51 dan Pembukaan Jambore Kader PKK Provinsi Jawa Timur Tahun 2023 diselenggarakan di Hotel Grand Whiz Trawas, Kab. Mojokerto, Selasa (14/3). Kegiatan itu dihadiri oleh Gubernur Khofifah Indar Parawansa, Ketua TP PKK Provinsi Jawa Timur Arumi Bachsin Emil Dardak, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten/Kota se-Jawa Timur, Ketua dan Pengurus Tim Penggerak PKK ...

Read More »

PKK Kota Malang Pamerkan Hasil Olahan Urban Farming di Pameran Hasil Pertanian

Pemerintah Kota Malang melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Dispangtan) Kota Malang , menggelar teknologi pertanian dan hasil pertanian di halaman mini Block Office Balaikota Malang, Senin (06/03/23). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Walikota Malang, Drs. H. Sutiaji, Ketua TP PKK Kota Malang, Hj. Widayati Sutiaji, S.Sos, MM, DPRD Kota Malang, jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), serta jajaran Organisasi ...

Read More »

Sambut Peringatan Isra’ Mi’raj, TP PKK Kota Malang Gelar Lomba Al-Banjari

Gema sholawat nabi menyelimuti Gedung Kartini berkenaan dengan acara Lomba al banjari dalam rangka memperingati Isra’ Mi’raj dan rangkaian HUT Kota Malang ke 109 tahun, Kamis (16/02/2023). Kegiatan yang digelar oleh Tim Penggerak PKK Kota Malang ini, diikuti oleh 15 Kelurahan dari perwakilan 5 Kecamatan di Kota Malang. Acara dimulai dengan tausiah dan doa yang disampaikan oleh Wali Kota Malang, ...

Read More »

TP PKK KOTA MALANG TURUT MERIAHKAN BERBAGAI LOMBA HUT RI YANG DIGELAR PEMKOT MALANG

Ketua TP PKK dan Wakil Ketua TP PKK Kota malang hadir dalam meriahkan Lomba HUT RI ke-77 Malang – Dalam menyambut Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia, TP PKK Kota Malang turut meriahkan berbagai lomba yang digelar oleh Pemerintah Kota Malang. Terdapat tiga lomba yang diselenggarakan dalam menyemarakkan peringatan kemerdekaan RI. Diantaranya seperti senam, paduan suara dan PBB yang diselenggarakan sejak ...

Read More »

Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan SIM PKK

Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan SIM PKK (28/9 2021) Malang – Selasa pagi tadi dilaksanakan acara Verifikasi Administrasi Dasawisma Tingkat Kecamatan. Acara ini merupakan rangkaian dari Kegiatan Lomba SIM PKK Tahap II. Pada tahap ini Tim PKK Kota Malang memonitoring dan mengevaluasi kinerja dari Pelaksanaan SIM PKK dari setiap wilayah Kelurahan diKota Malang. Selain itu dalam sambutan Ketua TP PKK Kota ...

Read More »

Belanja kebutuhan Lebaran dan Nonton Bareng Bersama Disabilitas

Belanja kebutuhan Lebaran dan Nonton Bareng Bersama Disabilitas (10/5 2021) Malang – Ketua TP PKK Kota Malang, ibu Hj. Widayati Sutiaji hadir langsung dalam kegiatan yang diselenggarakan oleh Dinsos-P3AP2KB, Jawa Pos Radar Malang dan Matos. Terlihat raut wajah ceria oleh anak-anak difabel yang mengikuti acara ini. ’This Able Fun Day’ merupakan kegiatan dimana para penyandang disabilitas belanja dengan voucher gratis ...

Read More »