Aktivitas

Sarasehan Peningkatan Konsumsi Ikan tahun 2022

Malang – Sarasehan Peningkatan Konsumsi Ikan tahun 2022 Acara Sarasehan Peningkatan Konsumsi Ikan tahun 2022 dalam rangka Hari Ikan Nasional ke-9 Provinsi Jawa Timur telah digelar di Surabaya. Dalam acara ini banyak sekali pengetahuan baru yang telah di paparkan pemateri, baik dari Ketua Forikan Pusat, KemenKes serta BKKBN RI. (30/11/2022) Banyak sekali tips dan trik dalam pengolahan ikan dan kandungan ...

Read More »

Ketua TP PKK Kota Malang dan Krisdayanti Kunjungi Germas dan Tinjau Vaksinasi Booster Lansia

(Malang)- Ketua TP PKK Kota Malang Hj. Widayati S.Sos M.M menyambut kedatangan Krisdayanti anggota Komisi IX DPR RI dalam acara kunjungan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) dan meninjau vaksinasi booster Covid-19 di Kota Malang, Selasa (29/11/2022). “Selamat datang di Kota Malang, dengan hadirnya Ibu Krisdayanti menjadi penyemangat tersendiri bagi ibu-ibu dan bapak-bapak untuk bisa hidup sehat. Luar biasa semangatnya, dengan ...

Read More »

Ketua TP PKK Kota Malang Hadiri Malang Creativa Festival Tahun 2022

Malang- Ketua TP PKK Kota Malang, Hj Widayati Sutiaji, S.Sos hadiri Malang Creativa Festival Tahun 2022 di Kawasan Kayutangan Heritage, Sabtu (26/11/2022). Gelaran yang digagas oleh DInas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) ini dilakukan dalam rangka upaya untuk membangkitkan Kota Malang sebagai Kota Kreatif yang mampu mengakomodir potensi ekonomi kreatif (ekraf) melalui event kreatif. Event yang digelar di Jalan Basuki ...

Read More »

Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2022 dan HUT ke-77 PGRI

Peringatan HGN dan HUT PGRI berlangsung sangat luar biasa di Stadion Gajayana. Sebanyak 9000 peserta dari Guru hingga siswa dari PAUD, TK, SD, SMP, SMA, SMK se Kota Malang meramaikan acara ini. (26/11/2022) Semangat yang menggelora saat bersenam ria di pagi hari membuat tubuh semakin bugar dan semoga ke depannya bisa semakin meningkatkan motivasi untuk menjadikan siswa siswi di Kota ...

Read More »

Sarasehan Istri Wali Kota se-Indonesia di Jambi

Malang – Sarasehan Istri Wali Kota se-Indonesia di Jambi Pertama kalinya kegiatan sarasehan ini digelar. Sarasehan Nasional Istri Wali Kota se-Indonesia digelar Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) yang fokus pada kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh Istri Wali Kota. Acara ini didukung penuh dan bekerja sama dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi. Ketua TP PKK Kota Malang, ibu Hj. Widayati Sutiaji, S.Sos, ...

Read More »

Capaian Bian Kota Malang Melebihi Target Lebih 95%, Andil TP PKK Kota Malang Sukseskan BIAN, Luar Biasa!

Capaian Bian Kota Malang Melebihi Target Lebih 95%, Andil Tp Pkk Kota Malang Sukseskan Bian, Luar Biasa! Kota Malang (10/11/2022) – Exit Ceremony Gebyar Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) diselenggarakan di Kartini Imperial Building untuk mengaresiasi wilayah-wilayah yang telah sukses mencapai target. Suksesnya acara yang dihadiri oleh Walikota Malang, Drs. H. Sutiaji,  Ketua Tim Penggerak PKK Kota Malang, Hj Widayati ...

Read More »

Gelar Pasar Kain Nusantara

Malang – Gelar Pasar Kain Nusantara (30-6/11/2022) Kota Malang memang tidak ada habisnya dalam berkarya. Seni budaya masih kita lestarikan dan kita kembangkan demi terjaganya budaya Indonesia. Berbagai organisasi dan komunitas lahir di Malang raya tercinta. Salah satunya Komunitas Cinta Berkain Indonesia. Beberapa hari telah terlewati dalam terselenggaranya kegiatan ini. Komunitas Cinta Berkain Indonesia menggelar Pasar Kain Nusantara selama 8 ...

Read More »

Kegiatan Bimtek dan Lomba Monitoring Evaluasi Posyandu Mandiri, Pemantauan Jentik Berkala serta Inovasi Posyandu Tahun 2022

Malang – Kegiatan Bimtek dan Lomba Monitoring Evaluasi Posyandu Mandiri, Pemantauan Jentik Berkala serta Inovasi Posyandu Tahun 2022 (6/12/2022) PKK Kota Malang melaksanakan kegiatan pelaksanaan dan peningkatan peran serta organisasi kemasyarakatan tingkat daerah Kabupaten/Kota dalam pembangunan keluarga melalui pembinaan ketahanan dan kesejahteraan keluarga. Seiring berjalannya waktu, beberapa Posyandu mengalami pasang surut dalam pelayanan dan pengabdian kepada masyarakat. Maka dari itu ...

Read More »

Lomba Perkoperasian dalam Rangka Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K) PKK Kota Malang

Alhamdulillah acara Lomba Perkoperasian dalam Rangka Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K) PKK Kota Malang yang diselenggarakan hari Rabu, 24/02 2022 kemarin berjalan lancar. Tentunya kegiatan berjalan dengan mematuhi protokol kesehatan. Selamat bagi pemenang yang telah menyumbangkan prestasinya dalam berkreasi dan memiliki ide-ide kreatif. Selalu tingkatkan potensi diri dan kembangkan kreatifitas guna kemajuan Kota Malang tercinta. Berikut Juara UP2K Kota Malang ...

Read More »

Pengukuhan Pokja Bunda PAUD serta Bunda PAUD Kelurahan dan Kecamatan se-Kota Malang

Pengukuhan Pokja Bunda PAUD serta Bunda PAUD Kelurahan dan Kecamatan se-Kota Malang (7/10 2021) Bertempat di Gedung Mini Block Office Kota Malang diadakan kegiatan Pengukuhan Pokja Bunda PAUD serta Bunda PAUD Kelurahan dan Kecamatan se-Kota Malang. Pengukuhan ini hadiri langsung oleh Walikota Malang dan Ketua TP PKK Kota Malang selaku Bunda PAUD Kota Malang. Dalam proses belajar anak PAUD merupakan ...

Read More »