Artikel

Kirab Tumpeng Disambut Antusias Ribuan Warga

Pemerintah Kota Malang menggelar Kirab Tumpeng dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-109 Kota Malang,  Sabtu (13/5/2023). Masyarakat tumpah ruah ke jalan menikmati festival pawai tumpeng yang diikuti seluruh OPD, BUMD, dan perwakilan perbankan. Kirab ini melibatkan lebih kurang 1.500 peserta yang mengarak 1.900 tumpeng beraneka kreasi dengan rute melewati Jalan Basuki Rahmat dan finish di Balai Kota Malang.  Wali Kota ...

Read More »

Kunjungi Kota Malang, Pemkot Malang dan Pemkab Banjar Adakan Pertandingan Persahabatan

Usai melakukan kunjungan kerja ke Pemerintah Kota (Pemkot) Malang, rombongan Pemerintah Kabupaten Banjar Provinsi Kalimantan Selatan yang dipimpin langsung oleh Bupati Banjar menggelar olahraga bersama, yaitu sepak bola di Stadion Gajayana, Rabu (3/5/2023). Wali Kota Malang Drs. H. Sutiaji bahwa dengan berolahraga bersama akan semakin menguatkan kerja sama antar dua daerah dalam berbagai bidang. Olahraga sepak bola banyak pelajaran yang ...

Read More »

TP PKK KOTA MALANG RAMAIKAN PASAR MURAH RAMADHAN DENGAN GELAR SERBA 10 RIBU

Menyambut Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah, Dinas Koperasi dan Perindustrian Kota Malang melalui Pemerintah Kota Malang menggelar Pasar Murah Ramadhan di Kartini Imperial Ballroom, Senin (10/04/2023). Pasar Murah ini digelar untuk membantu masyarakat dan juga membantu Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menekan inflasi. Ratusan warga terlihat antusias karena sudah memenuhi area pasar murah sejak pagi bahkan sebelum acara dibuka. Di pasar ...

Read More »

Sambut Idul FItri, BI Buka Layanan Penukaran Uang Baru di Gedung Kartini

Dalam rangka menyambut Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah, Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia (BI) Malang berkolaborasi dengan delapan Perbankan Umum dan Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menggelar layanan penukaran uang baru di Gedung Kartini Kota Malang, Sabtu (8/4/2023). Penukaran mulai dilaksanakan dari 8 sampai 13 April pukul 08.00 WIB hingga 11.00 WIB. Acara dimulai dengan pemotongan pita dan pelepasan balon oleh ...

Read More »

Peringati HKG PKK ke 51, Gubernur Jatim Ajak Sinergi Turunkan Angka Stunting

  Peringatan HKG (Hari Kesatuan Gerak) PKK Ke -51 dan Pembukaan Jambore Kader PKK Provinsi Jawa Timur Tahun 2023 diselenggarakan di Hotel Grand Whiz Trawas, Kab. Mojokerto, Selasa (14/3). Kegiatan itu dihadiri oleh Gubernur Khofifah Indar Parawansa, Ketua TP PKK Provinsi Jawa Timur Arumi Bachsin Emil Dardak, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten/Kota se-Jawa Timur, Ketua dan Pengurus Tim Penggerak PKK ...

Read More »

Malang City Expo 2023

Malang – Pemerintah Kota Malang berupaya dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan mengurangi angka kemiskinan dan pengangguran yang ada di Kota Malang. Dalam hal ini Pemkot Malang turut serta dalam acara Malang City Expo 2023. Acara yang diselenggarakan di Kartini Imperial Building ini melenggarakan pameran selama empat hari lamanya. Gelaran ini merupakan support Pemkot Malang terkait ekonomi kreatif dan UMKM Kota ...

Read More »

PKK Kota Malang Pamerkan Hasil Olahan Urban Farming di Pameran Hasil Pertanian

Pemerintah Kota Malang melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Dispangtan) Kota Malang , menggelar teknologi pertanian dan hasil pertanian di halaman mini Block Office Balaikota Malang, Senin (06/03/23). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Walikota Malang, Drs. H. Sutiaji, Ketua TP PKK Kota Malang, Hj. Widayati Sutiaji, S.Sos, MM, DPRD Kota Malang, jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), serta jajaran Organisasi ...

Read More »

Sambut Peringatan Isra’ Mi’raj, TP PKK Kota Malang Gelar Lomba Al-Banjari

Gema sholawat nabi menyelimuti Gedung Kartini berkenaan dengan acara Lomba al banjari dalam rangka memperingati Isra’ Mi’raj dan rangkaian HUT Kota Malang ke 109 tahun, Kamis (16/02/2023). Kegiatan yang digelar oleh Tim Penggerak PKK Kota Malang ini, diikuti oleh 15 Kelurahan dari perwakilan 5 Kecamatan di Kota Malang. Acara dimulai dengan tausiah dan doa yang disampaikan oleh Wali Kota Malang, ...

Read More »

Gebyar UMKM dan Konser Amal Stadion Gajayana Malang

Malang – Dalam mendorong kemajuan UMKM, pemkot Malang menggelar kegiatan pada hari minggu kemarin yang berjalan lancar dan sukses. Ratusan pelaku UMKM ikut menyemarakan agenda Dekranasda Gebyar UMKM 2023 di Stadion Gajayana (22/01/2023) Ketua TP PKK Kota Malang sekaligus Ketua Deranasda Kota Malang Hj. Widayati Sutiaji turut hadir dan memeriahkan acara bersama Wali Kota Malang, Drs. H. Sutiaji nyak sekali ...

Read More »

Forum Konsultasi Publik Rancangan RPD Kota Malang dan Rancangan Awal RKPD Kota Malang Tahun 2024

Malang – Forum Konsultasi Publik Rancangan RPD Kota Malang dan Rancangan Awal RKPD Kota Malang Tahun 2024 diselenggarakan hari Rabu di Savana Hotel and Convention Malang (18/1/2023) Beberapa hal dibahas untuk memenuhi tahapan penyusunan RKPD sesuai amanat Permendagri. Kegiatan ini adalah bentuk sarana komunikasi interaktif dan dialog membangun antara seluruh pemangku kepentingan Kota Malang, baik eksekutif, legislatif, akademisi, dan komunitas. ...

Read More »